Indikator Penilaian Likuiditas ETF yang Keliru Selama Ini

Download PDF

Artikel ini merupakan pembahasan lebih lanjut dari artikel sebelumnya yang diterbitkan pada tanggal 13 Februari 2013 yang berjudul “Sebenarnya, ETF Likuid atau Tidak?”. Dalam artikel tersebut, telah digambarkan mengenai likuiditas ETF di pasar primer dan sekunder melalui mekanisme kuotasi yang diberikan oleh Dealer Partisipan. Dalam artikel ini akan dibahas lebih lanjut mengenai likuiditas ETF dan perbedaan mendasar mengenai likuiditas itu sendiri bagi efek ETF dibandingkan dengan efek saham.

Yoga Prakasa, CFP®

Baca pos ini lebih lanjut

Memanfaatkan Premier ETF Indonesia Consumer sebagai Sarana Investasi

Download PDF

Artikel ini merupakan kelanjutan dari artikel sebelumnya yang diterbitkan pada tanggal 12 Maret 2013 berjudul “Apa itu ETF Non-Indeks dan Apa Kegunaannya Bagi Saya?”. Dalam artikel tersebut telah dijelaskan mengenai ETF Non-Indeks dari aspek pengelolaan, transparansi, likuiditas, pengawasan, dan kegunaannya bagi Investor. Dalam artikel ini akan dibahas mengenai ETF Non-Indeks yang saat ini sudah diperdagangkan di pasar modal Indonesia.

Oleh: Yoga Prakasa, CFP® Baca pos ini lebih lanjut

Babak Baru Reksa Dana Syariah

Download PDF

Banyak Investor yang ragu berinvestasi di Pasar Modal karena adanya presepsi bahwa berinvestasi di Pasar Modal menyerupai perjudian, sehingga tidak halal. Sebenarnya Majelis Ulama Indonesia (MUI) sudah menjelaskan di dalam beberapa fatwa yang sudah dikeluarkan seperti Fatwa DSN MUI yang berkaitan dengan Pedoman Pelaksanaan, Prinsip berinvestasi di Pasar Modal. Jadi, sebenarnya Investor tidak perlu merasa khawatir bahwa ada beberapa instrumen investasi di Pasar Modal yang sesuai dengan Prinsip Syariah. Kini, telah ada terobosan instrumen di dunia Investasi Syariah yakni Reksa Dana ETF (Exchange Traded Fund) Syariah yang tercatat di Bursa Efek Indonesia. Seperti apakah bentuk ETF yang sesuai dengan Prinsip Syariah ini?

Oleh: Putri Meika Sari Baca pos ini lebih lanjut

ETF Indo Premier

Download PDF

Tak Cukup puas dengan dua produk Exchange Trade Fund (ETF) yang sudah terlebih dahulu meluncur ke pasar, Indo Premier Investment Management berencana merilis ETF baru akhir bulan depan.

Dikutip dari: Kontan Mingguan Bisnis & Investasi No. 23-XVII (4-10 Maret 2013) Baca pos ini lebih lanjut